Djawanews logo
×
  • Masuk
  • Berita Hari Ini
  • Bisnis
    • Entrepreneur
    • Market
  • Lifestyle
    • Fashion
    • Infotainment
    • Inspirasi
    • Kesehatan
    • Relationship
  • Otomotif
  • Sepak Bola
  • Sport
  • Teknologi
  • Travel
  • Serba-serbi
  • Kriminal
  1. Home
  2. Otomotif
Ban Tanpa Udara Siap Diproduksi Masal, Ucapkan Selamat Tinggal Kepada Tukang Tambal Ban
Ban tanpa udara (liputan 6)

Ban Tanpa Udara Siap Diproduksi Masal, Ucapkan Selamat Tinggal Kepada Tukang Tambal Ban

Janu Wisnanto
Janu Wisnanto 08 Januari 2023 at 10:08am

Djawanews.com –  Produsen ban ternama dunia tengah berlomba mengembangkan teknologi mutakhir yakni ban tanpa udara. Inovasi ini dianggap menjadi selangkah lebih maju ke masa depan di bidang komponen pendukung otomotif.

Produsen yang sudah terang-terangan mengumumkan soal ban tanpa udara yakni Michelin. Perusahaan asal Prancis itu menargetkan produksi ban tanpa udara, Unique Puncture-proof Tire System (Uptis) mulai 2024.

Michelin bahkan menggandeng produsen otomotif General Motor untuk bisa menjual produk ini ke publik pada 2025. Selain Michelin, produsen ban lainnya, Bridgestone juga tengah mengembangkan produk serupa yakni QuietTrack.

Ban ini memiliki struktur unik pada bagian dinding yang berfungsi sebagai penyangga antara bagian tapak ban dengan pelek.

Dari struktur tersebut dapat dipahami kerja ban tak akan menggunakan tekanan udara. Struktur itu sekaligus berfungsi sebagai peredam guncangan dan akan membantu suspensi meredam daya kejut ketika menghantam lubang atau jalan yang tak rata.

Teknologi ban tanpa udara besutan Michelin dikembangkan selama lebih dari 16 tahun lalu.

Di sisi lain, Michelin mengatakan tidak ada cara untuk mengetahui berapa lama ban tanpa udara akan bertahan. Pengemudi harus memeriksa ban maksimal lima tahun. Namun, ban tanpa udara disebut dapat bertahan sekitar tiga kali lebih lama dari ban konvensional.

Baca Juga:
  • Pengemudi Wajib Tahu! Inilah Ciri Ban Mobil yang Perlu Diganti
  • Koleksi Kendaraan Mewah Gibran Walikota Solo
  • Penjualan Kendaraan Listrik Meroket, Jepang Disalip China dan Eropa

Michelin berharap tapak ban bisa bertahan dua hingga tiga kali lebih lama dari ban konvensional. Sebab, pengemudi bisa mengganti karet tapak di sekitar lingkar luar ban saja jika ban sudah aus.

Hal ini berbeda dari ban konvensional yang mengharuskan seluruh bagian ban diganti saat tapak ban aus.

Pengemudi disebut tidak perlu membawa ban serep selama perjalanan. Klaim lain dari pabrikan bila ban seperti ini juga ramah lingkungan sebab material yang digunakan dapat didaur ulang.

Michelin mengatakan ban tanpa udara Uptis bakal dijual dengan harga di kisaran US$40 hingga US$65 atau sekitar Rp622 ribu sampai Rp1 juta per ban (kurs Rp15.568). Sedangkan, Bridgestone QuietTrack dijual lebih mahal, yakni US$133 per ban atau sekitar Rp2 juta.

Dapatkan warta harian terbaru lainya dengan mengikuti portal berita Djawanews  dan akun Instagram Djawanews.

Bagikan:
#ban tanpa udara#Ban#roda#Udara#Tambal Ban#kendaraan#otomotif

Berita Terkait

    Pengemudi Wajib Tahu! Inilah Ciri Ban Mobil yang Perlu Diganti
    Otomotif

    Pengemudi Wajib Tahu! Inilah Ciri Ban Mobil yang Perlu Diganti

    Djawanews.com – Pemilik kendaraan harus memperhatikan beberapa tanda penting agar tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan pada ban mobil. Jangan sampai menunggu ban rusak parah baru diganti ....
    Janu Wisnanto
    Janu Wisnanto
  • Koleksi Kendaraan Mewah Gibran Walikota Solo
    Otomotif

    Koleksi Kendaraan Mewah Gibran Walikota Solo

    Janu Wisnanto 06 May 2023 17:21
  • Penjualan Kendaraan Listrik Meroket, Jepang Disalip China dan Eropa
    Otomotif

    Penjualan Kendaraan Listrik Meroket, Jepang Disalip China dan Eropa

    Janu Wisnanto 06 May 2023 15:33
  • Tips Otomotif: Sebelum Perjalanan Mudik Lebaran, Cek Ban Mobil Dahulu
    Otomotif

    Tips Otomotif: Sebelum Perjalanan Mudik Lebaran, Cek Ban Mobil Dahulu

    Djawanews.com – Pengguna mobil yang akan melakukan perjalanan mudim di lebaran tahun ini, penting untuk cek ban mobil sebelum melakukan perjalanan mudik. Sebab, ban menjadi faktor utama ....
    Janu Wisnanto
    Janu Wisnanto
  • Sering Dilakukan, Kesalahan Pengemudi ini Bisa Bikin Mobil Cepat Rusak
    Otomotif

    Sering Dilakukan, Kesalahan Pengemudi ini Bisa Bikin Mobil Cepat Rusak

    Janu Wisnanto 09 Apr 2023 17:13
  • Waspada! Ini Ciri Oli Mesin Mobil Berkurang saat Perjalanan Mudik
    Otomotif

    Waspada! Ini Ciri Oli Mesin Mobil Berkurang saat Perjalanan Mudik

    Janu Wisnanto 09 Apr 2023 11:11

Anda Harus Tahu

Polusi Udara Memburuk, Ketahui 7 Langkah Melindungi Paru-paru Anda
Lifestyle

Polusi Udara Memburuk, Ketahui 7 Langkah Melindungi Paru-paru Anda

Kesalahan Makan Yogurt yang Bisa Bikin Tubuh Makin Melar
Lifestyle

Kesalahan Makan Yogurt yang Bisa Bikin Tubuh Makin Melar

Simpan Banyak File tanpa Bikin Ponsel Lemot, Ketahui 7 Tips Hemat Memori Android
Teknologi

Simpan Banyak File tanpa Bikin Ponsel Lemot, Ketahui 7 Tips Hemat Memori Android

Mudik Bersama Anak, Jangan Lupakan Obat Ini!
Lifestyle

Mudik Bersama Anak, Jangan Lupakan Obat Ini!

Pakar Bagikan Kiat Memilih Olahraga saat Menjalankan Puasa Ramadan
Kesehatan

Pakar Bagikan Kiat Memilih Olahraga saat Menjalankan Puasa Ramadan

Benarkah Nikah Muda Tingkatkan Kanker Serviks? Berikut Penjelasannya
Kesehatan

Benarkah Nikah Muda Tingkatkan Kanker Serviks? Berikut Penjelasannya

Pilihan Editor

Viral Kedai Kopi ‘Uma Oma’, Semua Pegawainya Lansia Serasa Berkunjung ke Rumah Nenek
Travel

Viral Kedai Kopi ‘Uma Oma’, Semua Pegawainya Lansia Serasa Berkunjung ke Rumah Nenek

Viral Panti Asuhan Minta 'Saweran' Dalih Kebutuhan Anak Asuh, Mensos Risma: Kita Cek Dulu
Berita Hari Ini

Viral Panti Asuhan Minta 'Saweran' Dalih Kebutuhan Anak Asuh, Mensos Risma: Kita Cek Dulu

Tepis Isu Prabowo Cekik Wamen Saat Rapat, Jokowi: Masa Nyekek?
Berita Hari Ini

Tepis Isu Prabowo Cekik Wamen Saat Rapat, Jokowi: Masa Nyekek?

Pengamat Ini Sebut Mahfud Punya Peluang Lebih Besar Dampingi Ganjar Dibandingkan RK
Berita Hari Ini

Pengamat Ini Sebut Mahfud Punya Peluang Lebih Besar Dampingi Ganjar Dibandingkan RK

Mengenal Kakeibo: Seni Menabung Uang ala Orang Jepang
Bisnis

Mengenal Kakeibo: Seni Menabung Uang ala Orang Jepang

Soal Lelucon Menag Yaqut Pilih AMIN Bid’ah, Cak Imin: Nggak Ada Substansinya
Berita Hari Ini

Soal Lelucon Menag Yaqut Pilih AMIN Bid’ah, Cak Imin: Nggak Ada Substansinya

Follow Google News Kami: Djawanews logo
Djawanews logo
Tentang Kami Kontak Kami Privacy Policy Redaksi Pedoman Media Siber Karir
fb
tw
ig
© Copyright 2023 Djawanews Media Utama
arrow-up