Djawanews logo
×
  • Masuk
  • Berita Hari Ini
  • Bisnis
    • Entrepreneur
    • Market
  • Lifestyle
    • Fashion
    • Infotainment
    • Inspirasi
    • Kesehatan
    • Relationship
  • Otomotif
  • Sepak Bola
  • Sport
  • Teknologi
  • Travel
  • Serba-serbi
  • Kriminal
  1. Home
  2. Sport
Fakta Menarik Piala Presiden Esports 2020

Fakta Menarik Piala Presiden Esports 2020

Ade Zulkarnain
Ade Zulkarnain 31 Januari 2020 at 04:06am

Akhirnya kejuaraan Piala Presiden Esports 2020 telah sampai di tahap akhir. Grand final kejuaraan elektronik terbesar di Indonesia ini akan digelar pada 1-2 Februari 2020 di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD City, Tangerang. Berdasarkan press conference yang diadakan di XXI Plaza Indonesia, ada beberapa informasi menarik terkait kejuaraan ini. Djawanews telah merangkumkannya untuk Anda.

Informasi Menarik Seputar Piala Presiden Esports 2020

1. Peserta Piala Presiden Esports 2020

Peserta yang bertanding di kejuaraan ini tidak hanya berasal dari dalam negeri, namun juga dari luar negeri. Beberapa negara di Asia Tenggara ikut bertanding seperti Filipina, Thailand, Malaysia, Singapura, Myanmar, Kamboja, dan Vietnam.

2. Gim Lokal yang Dipertandingkan

Piala Presiden Esports

Game lokal yang dipertandingkan di Piala Presiden Esport 2020 (togeproductions.com)

Kejuaraan Esports 2020 ini spesial. Pasalnya, panitia memberikan ruang untuk game lokal karya anak bangsa untuk dipertandingkan meski dalam pemilihannya butuh proses panjang. Ketua Panitia Penyelenggara Piala Presiden Esports 2020, Giring Ganesha mengatakan bahwa game lokal yang dipilih adalah Ultra Space Battle Brawl.

3. Komentator Cabang PES 2020

Di pertandingan grand final cabang eFootball Pro Evolution Soccer (PES) 2020, Bung Valentino “Jebreeet” Simanjuntak akan menjadi komentatornya. Ia akan didampingin oleh Arif “gologolo” yang selama ini dikenal dengan jargon “peluang emas bercampur intan permata”.


Baca Juga:
  • Inilah Deretan Game Online Terbaik Sepanjang Tahun yang Wajib Dicoba Gamers Sejati
  • Tim Esports Inter Milan, Ada?
  • Indonesia Jadi Tuan Rumah Kejuaraan Esports Internasional

4. Hadiah yang Diperebutkan

Ada 32 atlet esport  dari Indonesia yang bertanding di cabang casual games. Mereka akan memberikan penampilan terbaik mereka untuk mengalahkan tim dari negara lain. Dilansir dari website resmi Piala Presiden Esports 2020, panitia menyediakan total hadiah sebesar Rp1,5 miliar.

5. Pameran Game Lokal

Di Grand Final Piala Presiden Esports 2020, pengunjung tidak hanya bisa melihat pertandingan seru, namun juga bisa menikmati pameran game lokal buatan anak bangsa. Ada lima game lokal yang dipamerkan, yakni Battle of Satria Dewa, eSport Manager, Lokapala, Pirate Mobile War, dan Ultra Space Battle Brawl.

Bagikan:
#GAME LOKAL#GIRING GANESHA#KEJUARAAN ESPORTS 2020#PAMERAN GAME LOKAL#PIALA PRESIDEN#PIALA PRESIDEN ESPORTS#Sport

Berita Terkait

    Agar Kulit Tak Kusam, Ini 6 Tips Wajib Sebelum dan Sesudah Olahraga
    Sport

    Agar Kulit Tak Kusam, Ini 6 Tips Wajib Sebelum dan Sesudah Olahraga

    Djawanews.com – Tak hanya bikin tubuh sehat, olahraga ternyata bisa bikin kulit awet muda! Penelitian membuktikan, olahraga intensitas tinggi bisa mencegah penuaan dini. Tapi hati-hati, kalau salah ....
    MS Hadi
    MS Hadi
  • Hendra Setiawan Umumkan Pensiun, Para Pebulu Tangkis Dunia Ucapkan Selamat dan Doa Terbaik
    Sport

    Hendra Setiawan Umumkan Pensiun, Para Pebulu Tangkis Dunia Ucapkan Selamat dan Doa Terbaik

    MS Hadi 04 Dec 2024 15:09
  • Indonesia Entertainment Group Gelar G Darts Trophy di Bali
    Sport

    Indonesia Entertainment Group Gelar G Darts Trophy di Bali

    MS Hadi 29 Nov 2024 10:07
  • Amankah Minum Kopi Sebelum Berolahraga? Cek Faktanya
    Sport

    Amankah Minum Kopi Sebelum Berolahraga? Cek Faktanya

    Djawanews.com – Bagi banyak orang, secangkir kopi adalah ritual pagi yang menyegarkan. Namun, tahukah Anda bahwa kopi juga bisa menjadi pendamping sebelum berolahraga? Kandungan kafein dalam kopi ....
    MS Hadi
    MS Hadi
  • Wasit Kontroversial, Pertandingan Timnas Indonesia Vs Bahrain Berakhir Seri 2-2
    Sport

    Wasit Kontroversial, Pertandingan Timnas Indonesia Vs Bahrain Berakhir Seri 2-2

    MS Hadi 11 Oct 2024 07:09
  • Catatan Waktu 4,75 Detik, Veddriq Leonardo Raih Emas Pertama untuk Indonesia
    Sport

    Catatan Waktu 4,75 Detik, Veddriq Leonardo Raih Emas Pertama untuk Indonesia

    MS Hadi 09 Aug 2024 07:09

Anda Harus Tahu

Pasangan Calon Pengantin Dianjurkan Vaksin Sebelum Menikah, Apa Saja Jenisnya?
Kesehatan

Pasangan Calon Pengantin Dianjurkan Vaksin Sebelum Menikah, Apa Saja Jenisnya?

Polusi Udara Memburuk, Ketahui 7 Langkah Melindungi Paru-paru Anda
Lifestyle

Polusi Udara Memburuk, Ketahui 7 Langkah Melindungi Paru-paru Anda

Kesalahan Makan Yogurt yang Bisa Bikin Tubuh Makin Melar
Lifestyle

Kesalahan Makan Yogurt yang Bisa Bikin Tubuh Makin Melar

Simpan Banyak File tanpa Bikin Ponsel Lemot, Ketahui 7 Tips Hemat Memori Android
Teknologi

Simpan Banyak File tanpa Bikin Ponsel Lemot, Ketahui 7 Tips Hemat Memori Android

Mudik Bersama Anak, Jangan Lupakan Obat Ini!
Lifestyle

Mudik Bersama Anak, Jangan Lupakan Obat Ini!

Pakar Bagikan Kiat Memilih Olahraga saat Menjalankan Puasa Ramadan
Kesehatan

Pakar Bagikan Kiat Memilih Olahraga saat Menjalankan Puasa Ramadan

Pilihan Editor

Lukisan Danang Farshad di ARTJOG 2024, Tentang Konservasi Laut dan Serangan Alien
Berita Hari Ini

Lukisan Danang Farshad di ARTJOG 2024, Tentang Konservasi Laut dan Serangan Alien

Jokowi: Saya Mengenal Rizal Ramli sebagai Ekonom Cerdas dan Aktivis Kritis karena Cinta terhadap Bangsanya
Berita Hari Ini

Jokowi: Saya Mengenal Rizal Ramli sebagai Ekonom Cerdas dan Aktivis Kritis karena Cinta terhadap Bangsanya

Tak Ingin Ada Konflik Internal di Timnas AMIN, Ahmad Ali Minta Maaf ke Sudirman Said
Berita Hari Ini

Tak Ingin Ada Konflik Internal di Timnas AMIN, Ahmad Ali Minta Maaf ke Sudirman Said

BNPT: Sebanyak 148 Teroris Ditangkap Sepanjang 2023, Didominasi JII dan JAD
Berita Hari Ini

BNPT: Sebanyak 148 Teroris Ditangkap Sepanjang 2023, Didominasi JII dan JAD

Representasikan Wisata Budaya, Satpam Borobudur Pakai Seragam Bernuansa Jawa
Berita Hari Ini

Representasikan Wisata Budaya, Satpam Borobudur Pakai Seragam Bernuansa Jawa

Mahasiswa IPB yang Hilang Saat Penelitian di Pulau Sempu Ditemukan Sudah Tak Bernyawa
Berita Hari Ini

Mahasiswa IPB yang Hilang Saat Penelitian di Pulau Sempu Ditemukan Sudah Tak Bernyawa

Follow Google News Kami: Djawanews logo
Djawanews logo
Tentang Kami Kontak Kami Privacy Policy Redaksi Pedoman Media Siber Karir
fb
tw
ig
© Copyright 2025 Djawanews Media Utama
arrow-up