Djawanews logo
×
  • Masuk
  • Berita Hari Ini
  • Bisnis
    • Entrepreneur
    • Market
  • Lifestyle
    • Fashion
    • Infotainment
    • Inspirasi
    • Kesehatan
    • Relationship
  • Otomotif
  • Sepak Bola
  • Sport
  • Teknologi
  • Travel
  • Serba-serbi
  • Kriminal
  1. Home
  2. Lifestyle
Daftar Artis Korea yang Beragama Islam

Daftar Artis Korea yang Beragama Islam

Almira Novitasari
Almira Novitasari 20 Agustus 2019 at 02:06am

Hiburan dari korea memang di Indonesia sangat di minati. Bahkan para penggemar K-Pop atau K-Drama di Indonesia sangat banyak. Antusias masyarakat Indonesia dengan hiburan korea sangat besar, ini membuat artis korea semakin terkenal di Indonesia.

Mungkin jika kamu merupakan salah satu orang yang demen banget nonton film korea, pasti kamu juga mempunyai idola. Siapakan idola kamu? Dan mereka agamanya apa? Jika kamu penggemar sejati, pasti ada pertanyaan semacam itu.

Daftar Artis Korea yang Beragama Islam

Artis korea ini mungkin akan sedikit membuat kamu tercengang. Kamu nggak bakalan nyangka kalau deretan artis ini adalah artis korea beragama islam. Penasaran? Berikut ini adalah daftar artis korea yang beragama islam.

  1. Jang Geun Suk

Daftar artis Korea yang beragama islam satu ini adalah seorang artis yang sudah sangat terkenal di Korea. Tidak hanya di Korea Selatan, Ia juga terkenal di beberapa negara lain yang doyan K-Drama. Kabarnya artis berwajah tampan ini merupakan artis korea beragama islam.

Jang Geun Suk adalah salah satu artis korea yang mempunyai banyak penggemar. Pada tahun 2007 yang lalu Jang Geun Suk telah masuk islam. Ternyata Jang Geun Suk merupakan artis korea yang beragama islam lho.

Artis korea yang satu ini memang sangat luar biasa dalam berakting. Sudah banyak film korea atau drama korea yang telah di bintangi oleh artis korea ini. Ia selalu memberikan penampilan akting yang sangat luar biasa.

Jang Geun Suk (Chanel Korea)

  1. Breanna Youn

Dalam beberapa tahun belakangan ini artis cilik korea yang sangat imut dan menggemaskan ini menjadi sorotan netizen. Gadis cantik bernama Breanna Youn ini di kabarkan masuk islam, tentu berita ini menarik untuk di kulik lebih lanjut.

Selain bermain film, aktifitas Breanna Youn adalah sibuk jadi model sampul majalah dan menjadi selebgram. Bayangin aja di usianya yang masih bisa di katakan sangat kecil, followernya di Instagram sudah lebih dari 1 juta pengikut.

Awalnya sih Breanna Youn tinggal di korea dan kini Breanna Youn bersama dengan keluarga tinggal di Dubai. Selang beberapa waktu, di kabarkan jika Breanna Youn masuk islam.

  1. Ayana Jihye Moon

Siapa yang nggak kenal sama Ayana Jihye Moon. Buat yang tertarik banget sama korea pasti pernah dengar donk berita tentang Ayana Jihye Moon ini. Ayana Jihye Moon merupakan mantan dari member Girlband terkenal di Korea. Kini Ayana Jihye Moon menjadi gempar di bicarakan karena pada akun instagramnya.

Ini karena dia telah mengupload sebuah foto dimana dirinya mengenakan hijab. Dalam foto itu pula Ayana Jihye Moon memegang Al-Quran. Banyak media yang mengatakan jika Ayana Jihye Moon masuk agama islam. Dengan mengenakan hijab, banyak komentar positif yang datang untuk si cantik Ayana Jihye Moon.

Nah itulah dia beberapa daftar artis Korea yang beragama Islam, adakah idolamu? Baca juga info menarik speutar Korea di sini.

Bagikan:
#Artis#Idol#Infotaiment#Islam#Korea#Kpop#lifestyle

Berita Terkait

    Waktu Tepat Minum Kopi agar Manfaat Kesehatan Maksimal, Pagi Hari?
    Lifestyle

    Waktu Tepat Minum Kopi agar Manfaat Kesehatan Maksimal, Pagi Hari?

    Djawanews.com – Kebiasaan minum kopi kini telah menjadi gaya hidup banyak orang. Tak sekadar tren, secangkir kopi setiap hari disebut dapat meningkatkan fokus dan energi. Menurut laporan  ....
    MS Hadi
    MS Hadi
  • 6 Perubahan Rambut Seiring Usia dan Tips Perawatan
    Lifestyle

    6 Perubahan Rambut Seiring Usia dan Tips Perawatan

    MS Hadi 10 May 2025 10:08
  • Tips Menyiram Tanaman yang Efektif dan Hemat Air
    Lifestyle

    Tips Menyiram Tanaman yang Efektif dan Hemat Air

    MS Hadi 04 May 2025 08:06
  • Bunga Es di Freezer Cepat Muncul? Ini 3 Penyebabnya
    Lifestyle

    Bunga Es di Freezer Cepat Muncul? Ini 3 Penyebabnya

    Djawanews.com – Freezer sebagai ruang pembeku dalam kulkas berfungsi menyimpan makanan dan minuman dalam suhu sangat rendah. Namun, masalah yang sering muncul adalah terbentuknya bunga es secara ....
    MS Hadi
    MS Hadi
  • Pentingnya Ganti Sprei Berkala untuk Kesehatan dan Kenyamanan Tidur
    Lifestyle

    Pentingnya Ganti Sprei Berkala untuk Kesehatan dan Kenyamanan Tidur

    MS Hadi 01 May 2025 08:11
  • Trik Merebus Kacang Tanah Agar Cepat Empuk Tanpa Panci Presto
    Lifestyle

    Trik Merebus Kacang Tanah Agar Cepat Empuk Tanpa Panci Presto

    MS Hadi 27 Apr 2025 10:06

Anda Harus Tahu

Pasangan Calon Pengantin Dianjurkan Vaksin Sebelum Menikah, Apa Saja Jenisnya?
Kesehatan

Pasangan Calon Pengantin Dianjurkan Vaksin Sebelum Menikah, Apa Saja Jenisnya?

Polusi Udara Memburuk, Ketahui 7 Langkah Melindungi Paru-paru Anda
Lifestyle

Polusi Udara Memburuk, Ketahui 7 Langkah Melindungi Paru-paru Anda

Kesalahan Makan Yogurt yang Bisa Bikin Tubuh Makin Melar
Lifestyle

Kesalahan Makan Yogurt yang Bisa Bikin Tubuh Makin Melar

Simpan Banyak File tanpa Bikin Ponsel Lemot, Ketahui 7 Tips Hemat Memori Android
Teknologi

Simpan Banyak File tanpa Bikin Ponsel Lemot, Ketahui 7 Tips Hemat Memori Android

Mudik Bersama Anak, Jangan Lupakan Obat Ini!
Lifestyle

Mudik Bersama Anak, Jangan Lupakan Obat Ini!

Pakar Bagikan Kiat Memilih Olahraga saat Menjalankan Puasa Ramadan
Kesehatan

Pakar Bagikan Kiat Memilih Olahraga saat Menjalankan Puasa Ramadan

Populer

6 Perubahan Rambut Seiring Usia dan Tips Perawatan
Lifestyle

1

6 Perubahan Rambut Seiring Usia dan Tips Perawatan

Waktu Tepat Minum Kopi agar Manfaat Kesehatan Maksimal, Pagi Hari?
Lifestyle

2

Waktu Tepat Minum Kopi agar Manfaat Kesehatan Maksimal, Pagi Hari?

Pilihan Editor

Lukisan Danang Farshad di ARTJOG 2024, Tentang Konservasi Laut dan Serangan Alien
Berita Hari Ini

Lukisan Danang Farshad di ARTJOG 2024, Tentang Konservasi Laut dan Serangan Alien

Jokowi: Saya Mengenal Rizal Ramli sebagai Ekonom Cerdas dan Aktivis Kritis karena Cinta terhadap Bangsanya
Berita Hari Ini

Jokowi: Saya Mengenal Rizal Ramli sebagai Ekonom Cerdas dan Aktivis Kritis karena Cinta terhadap Bangsanya

Tak Ingin Ada Konflik Internal di Timnas AMIN, Ahmad Ali Minta Maaf ke Sudirman Said
Berita Hari Ini

Tak Ingin Ada Konflik Internal di Timnas AMIN, Ahmad Ali Minta Maaf ke Sudirman Said

BNPT: Sebanyak 148 Teroris Ditangkap Sepanjang 2023, Didominasi JII dan JAD
Berita Hari Ini

BNPT: Sebanyak 148 Teroris Ditangkap Sepanjang 2023, Didominasi JII dan JAD

Representasikan Wisata Budaya, Satpam Borobudur Pakai Seragam Bernuansa Jawa
Berita Hari Ini

Representasikan Wisata Budaya, Satpam Borobudur Pakai Seragam Bernuansa Jawa

Mahasiswa IPB yang Hilang Saat Penelitian di Pulau Sempu Ditemukan Sudah Tak Bernyawa
Berita Hari Ini

Mahasiswa IPB yang Hilang Saat Penelitian di Pulau Sempu Ditemukan Sudah Tak Bernyawa

Follow Google News Kami: Djawanews logo
Djawanews logo
Tentang Kami Kontak Kami Privacy Policy Redaksi Pedoman Media Siber Karir
fb
tw
ig
© Copyright 2025 Djawanews Media Utama
arrow-up