Djawanews logo
×
  • Masuk
  • Berita Hari Ini
  • Bisnis
    • Entrepreneur
    • Market
  • Lifestyle
    • Fashion
    • Infotainment
    • Inspirasi
    • Kesehatan
    • Relationship
  • Otomotif
  • Sepak Bola
  • Sport
  • Teknologi
  • Travel
  • Serba-serbi
  • Kriminal
  1. Home
  2. Kudapan
Alumni dan Tokoh GMNI Nasional yang Eksis

Alumni dan Tokoh GMNI Nasional yang Eksis

Aris firmansyah
Aris firmansyah 22 Maret 2020 at 10:26pm

Djawanews.com – “Pejuang Pemikir” dan “Pemikir Pejuang” adalah slogan yang tertulis dalam nilai dasar perjuangan GMNI. Hal tersebut yang membuat para tokoh GMNI nasional kerap mengedepankan nasionalisme Pancasila dan humanisme.

Tidak ayal jika GMNI kini menjadi salah satu organisasi tertua dan disegani di Indonesia. Tercatat beberapa tokoh GMNI nasional kini menjabat posisi strategis di dalam peta politik Indonesia, siapa saja?

Tokoh GMNI Nasional dalam Politik Indonesia

1. Megawati Soekarnoputri

Mantan Presiden Indonesia kelima yang kini masih menjabat Ketua Umum PDI Perjuangan (PDI-P) ini, dulunya juga aktivis GMNI lo. Megawati diketahui sudah aktif dalam GMNI sejak dirinya kuliah di Fakultas Pertanian Universitas Pajajaran.

Megawati saat muda (brilio)

Karena GMNI juga, Megawati bertemu dengan suaminya Moh. Taufiq Kiemas, yang juga aktif dalam GMNI. Pernikahan mereka pun kemudian dikaruniai anak perempuan bernama Puan Maharani yang mengikuti perjuangan politik orang tuanya.

2. Ganjar Pranowo

Siapa yang tidak kenal dengan gubernur nyetrik yang satu ini, Gubernur Jawa Tengah ini tercatat aktif dalam GMNI selama dirinya kuliah di Fakultas Hukum Universitas Gadjah Mada (UGM).

Sama halnya dengan Megawati, Ganjar melanjutkan perjuangan GMNI-nya dengan merintis karir politik di PDI-P. Pada tahun 1996 ketika PDI terpecah, Ganjar mendukung Megawati dan menggalakkan slogan Pro Mega (Promeg).

Ganjar Pranowo (kanan atas) pada masa mudanya (gesuri)

3. Antasari Azhar

Antasari Azhar adalah mantan ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kedua yang semasa mudanya juga aktif dalam GMNI. Hal tersebut diungkapkan langsung oleh Djarot Saiful Hidayat, mantan Wakil Gubernur DKI Jakarta, yang menyatakan jika dulu Antasari adalah seniornya di GMNI.

Bahkan di tahun 2016, setelah Antasari dibebaskan dari penjara (atas tuduhan pembunuhan berencana di tahun 2009), para anggota GMNI turut menyambutnya dengan sukacita.

Selain ketika tokoh GMNI nasional di atas, masih terdapat beberapa nama lainnya seperti Bondan Gunawan, Eros Djarot, Taufiq Kiemas, Ahmad Basarah, Djarot Saiful Hidayat, Eva Kusuma Sundari, dan lainnya.

Bagikan:

Berita Terkait

    Hari Kelapa Sedunia
    Kudapan

    Hari Kelapa Sedunia

    Djawanews.com - Dari beragam nutrisi yang terkandung di dalam kelapa, pantas saja jika kelapa dapat memberikan berbagai manfaat kesehatan. Bahkan di kawasan Asia dan Pasifik, disepakati ....
    Aris firmansyah
    Aris firmansyah
  • Hari Polwan
    Kudapan

    Hari Polwan

    Aris firmansyah 01 Nov 2022 05:11
  • Hari Halloween
    Kudapan

    Hari Halloween

    Aris firmansyah 31 Oct 2022 06:24
  • Hari Keuangan Nasional
    Kudapan

    Hari Keuangan Nasional

    Djawanews.com - Di Tahun 2020 , tepat pada Tanggal 30 Oktober Indonesia memperingati Hari Keuangan Nasional. Peringatan Hari Keuangan Nasional tidak terlepas dari sejarah munculnya uang kertas pertama kali ....
    Aris firmansyah
    Aris firmansyah
  • Tragedi Pesawat Lion Air Jatuh
    Kudapan

    Tragedi Pesawat Lion Air Jatuh

    Aris firmansyah 29 Oct 2022 06:19
  • Hari Sumpah Pemuda
    Kudapan

    Hari Sumpah Pemuda

    Aris firmansyah 28 Oct 2022 06:18

Anda Harus Tahu

Pasangan Calon Pengantin Dianjurkan Vaksin Sebelum Menikah, Apa Saja Jenisnya?
Kesehatan

Pasangan Calon Pengantin Dianjurkan Vaksin Sebelum Menikah, Apa Saja Jenisnya?

Polusi Udara Memburuk, Ketahui 7 Langkah Melindungi Paru-paru Anda
Lifestyle

Polusi Udara Memburuk, Ketahui 7 Langkah Melindungi Paru-paru Anda

Kesalahan Makan Yogurt yang Bisa Bikin Tubuh Makin Melar
Lifestyle

Kesalahan Makan Yogurt yang Bisa Bikin Tubuh Makin Melar

Simpan Banyak File tanpa Bikin Ponsel Lemot, Ketahui 7 Tips Hemat Memori Android
Teknologi

Simpan Banyak File tanpa Bikin Ponsel Lemot, Ketahui 7 Tips Hemat Memori Android

Mudik Bersama Anak, Jangan Lupakan Obat Ini!
Lifestyle

Mudik Bersama Anak, Jangan Lupakan Obat Ini!

Pakar Bagikan Kiat Memilih Olahraga saat Menjalankan Puasa Ramadan
Kesehatan

Pakar Bagikan Kiat Memilih Olahraga saat Menjalankan Puasa Ramadan

Pilihan Editor

Lukisan Danang Farshad di ARTJOG 2024, Tentang Konservasi Laut dan Serangan Alien
Berita Hari Ini

Lukisan Danang Farshad di ARTJOG 2024, Tentang Konservasi Laut dan Serangan Alien

Jokowi: Saya Mengenal Rizal Ramli sebagai Ekonom Cerdas dan Aktivis Kritis karena Cinta terhadap Bangsanya
Berita Hari Ini

Jokowi: Saya Mengenal Rizal Ramli sebagai Ekonom Cerdas dan Aktivis Kritis karena Cinta terhadap Bangsanya

Tak Ingin Ada Konflik Internal di Timnas AMIN, Ahmad Ali Minta Maaf ke Sudirman Said
Berita Hari Ini

Tak Ingin Ada Konflik Internal di Timnas AMIN, Ahmad Ali Minta Maaf ke Sudirman Said

BNPT: Sebanyak 148 Teroris Ditangkap Sepanjang 2023, Didominasi JII dan JAD
Berita Hari Ini

BNPT: Sebanyak 148 Teroris Ditangkap Sepanjang 2023, Didominasi JII dan JAD

Representasikan Wisata Budaya, Satpam Borobudur Pakai Seragam Bernuansa Jawa
Berita Hari Ini

Representasikan Wisata Budaya, Satpam Borobudur Pakai Seragam Bernuansa Jawa

Mahasiswa IPB yang Hilang Saat Penelitian di Pulau Sempu Ditemukan Sudah Tak Bernyawa
Berita Hari Ini

Mahasiswa IPB yang Hilang Saat Penelitian di Pulau Sempu Ditemukan Sudah Tak Bernyawa

Follow Google News Kami: Djawanews logo
Djawanews logo
Tentang Kami Kontak Kami Privacy Policy Redaksi Pedoman Media Siber Karir
fb
tw
ig
© Copyright 2025 Djawanews Media Utama
arrow-up