Djawanews logo
×
  • Masuk
  • Berita Hari Ini
  • Bisnis
    • Entrepreneur
    • Market
  • Lifestyle
    • Fashion
    • Infotainment
    • Inspirasi
    • Kesehatan
    • Relationship
  • Otomotif
  • Sepak Bola
  • Sport
  • Teknologi
  • Travel
  • Serba-serbi
  • Kriminal
  1. Home
  2. Kudapan
14 Oktober, Menjaga Kesehatan Mata di Hari Penglihatan Sedunia

14 Oktober, Menjaga Kesehatan Mata di Hari Penglihatan Sedunia

Writer One
Writer One 14 Oktober 2019 at 01:19am

Mata adalah salah satu alat indera yang dimiliki oleh setiap manusia dan mempunyai fungsi yang sangat vital bagi aktifitas manusia, yakni untuk melihat.

Oleh karena itu, di Hari Penglihatan Sedunia mari bersama-sama menjaga kesehatan mata, karena mencegah lebih baik dari pada mengobati.

Hari Penglihatan Sedunia

Sebagai informasi, peringatan Hari Penglihatan Sedunia yang jatuh pada minggu kedua bulan Oktober ini bertujuan untuk meningkatkan kepedulian terhadap kebutaan dan gangguan penglihatan sebagai masalah kesehatan masyarakat global.

Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menyebut, pada tahun 1999-2000, setidaknya ada sebanyak 285 juta orang penduduk bumi memiliki masalah dalam penglihatan.

Di Indonesia sendiri, pemerintah telah melakukan berbagai cara untuk menurunkan angka pada gangguan penglihatan. Terbukti, dalam rangka memperingati Hari Penglihatan  Sedunia tahun 2018 lalu, pemerintah melalui Kementerian Kesehataan Republik Indonesia (Kemenkes) memperkenalkan Sistem Informasi Penanggulangan Gangguan Penglihatan Nasional (Sigalih).

Sigalih merupakan aplikasi yang dapat mencatat berbagai hal yang berkaitan dengan kesehatan mata. Aplikasi berbasis web/android ini dapat mengenali gangguan penglihatan warga negara Indonesia melalui deteksi dini di Posbindu.

Adanya Sigalih, Direktorat Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, dr. Anung Sugihantono, M.Kes berharap gangguan penglihatan dan kebutaan ini dapat dicegah. Atau pada mereka yang memang mesti mendapatkan tindakan mendapatkan pertolongan.

Selain aplikasi sigalih, adanya Sumber Daya Manusia (SDM) yang terampil dan teknik operasi yang baik saat ini beragam pengobatan dengan metode operasi lasik mata (laser) pun bisa dilakukan.

Operasi lasik sendiri merupakan salah satu metode yang paling populer untuk mengoreksi penglihatan dengan proses dan masa pemulihan yang cepat. Teknologi ini menggunakan laser untuk mengoreksi bentuk kornea mata.

Hasil koreksinya nanti dapat mengurangi, bahkan menghilangkan gangguan pada mata, seperti rabun jauh (myopia), rabun dekat (hyperopia), dan astigmatisme (silindris).

Mata Merupakan Hadiah yang Tidak Ternilai yang Diberikan oleh Tuhan

Beberapa metode yang hadir diatas diharapkan dapat memberikan solusi bagi masyarakat yang membutuhkan agar tidak lagi bergantung pada kacamata yang tentu membuat seseorang sering kali merasa tidak nyaman.

Selain itu, ada nih beberapa cara untuk menjegah atau menjaga kesehatan mata, diantaranya :

  1. Mengkonsumsi makanan bergizi yang baik untuk mata, misalnya mengkonsumsi makanan yang mengandung nutrisi seperti omega 3, vitamin C dan vitamin E.
  2. Rajin Olahraga: olahraga dapat mmengurangi resiko kehilangan penglihatan akibat tekanan darah tinggi, diabetes dan penyempitan pembuluh darah.
  3. Berhenti merokok: Merokok dapat memungkinkan terjadinya mata katarak, kerusakan saraf optic hingga degenerasi macula.
  4. Rutin Periksa Mata: Tua, muda, pria, wanita harus sering mmemeriksakan mata ke dokter spesialis mata agar penglihatan selalu sehat dan terlindungi. Orang yang sudah berumur lebih dari 40 taahun disarankan untuk memeriksakan mata, minimal 1 tahun sekali.

Kerusakan mata yang dibiarkan begitu saja tanpa ada perawatan tentu saja akan berakibat fatal seperti mata buta. Dengan beberapa perlindungan dan perawatan mata yang baik, kita bisa menghindari kerusakan mata sejak dini. 

Bagikan:

Berita Terkait

    Hari Kelapa Sedunia
    Kudapan

    Hari Kelapa Sedunia

    Djawanews.com - Dari beragam nutrisi yang terkandung di dalam kelapa, pantas saja jika kelapa dapat memberikan berbagai manfaat kesehatan. Bahkan di kawasan Asia dan Pasifik, disepakati ....
    Aris firmansyah
    Aris firmansyah
  • Hari Polwan
    Kudapan

    Hari Polwan

    Aris firmansyah 01 Nov 2022 05:11
  • Hari Halloween
    Kudapan

    Hari Halloween

    Aris firmansyah 31 Oct 2022 06:24
  • Hari Keuangan Nasional
    Kudapan

    Hari Keuangan Nasional

    Djawanews.com - Di Tahun 2020 , tepat pada Tanggal 30 Oktober Indonesia memperingati Hari Keuangan Nasional. Peringatan Hari Keuangan Nasional tidak terlepas dari sejarah munculnya uang kertas pertama kali ....
    Aris firmansyah
    Aris firmansyah
  • Tragedi Pesawat Lion Air Jatuh
    Kudapan

    Tragedi Pesawat Lion Air Jatuh

    Aris firmansyah 29 Oct 2022 06:19
  • Hari Sumpah Pemuda
    Kudapan

    Hari Sumpah Pemuda

    Aris firmansyah 28 Oct 2022 06:18

Anda Harus Tahu

Pasangan Calon Pengantin Dianjurkan Vaksin Sebelum Menikah, Apa Saja Jenisnya?
Kesehatan

Pasangan Calon Pengantin Dianjurkan Vaksin Sebelum Menikah, Apa Saja Jenisnya?

Polusi Udara Memburuk, Ketahui 7 Langkah Melindungi Paru-paru Anda
Lifestyle

Polusi Udara Memburuk, Ketahui 7 Langkah Melindungi Paru-paru Anda

Kesalahan Makan Yogurt yang Bisa Bikin Tubuh Makin Melar
Lifestyle

Kesalahan Makan Yogurt yang Bisa Bikin Tubuh Makin Melar

Simpan Banyak File tanpa Bikin Ponsel Lemot, Ketahui 7 Tips Hemat Memori Android
Teknologi

Simpan Banyak File tanpa Bikin Ponsel Lemot, Ketahui 7 Tips Hemat Memori Android

Mudik Bersama Anak, Jangan Lupakan Obat Ini!
Lifestyle

Mudik Bersama Anak, Jangan Lupakan Obat Ini!

Pakar Bagikan Kiat Memilih Olahraga saat Menjalankan Puasa Ramadan
Kesehatan

Pakar Bagikan Kiat Memilih Olahraga saat Menjalankan Puasa Ramadan

Pilihan Editor

Lukisan Danang Farshad di ARTJOG 2024, Tentang Konservasi Laut dan Serangan Alien
Berita Hari Ini

Lukisan Danang Farshad di ARTJOG 2024, Tentang Konservasi Laut dan Serangan Alien

Jokowi: Saya Mengenal Rizal Ramli sebagai Ekonom Cerdas dan Aktivis Kritis karena Cinta terhadap Bangsanya
Berita Hari Ini

Jokowi: Saya Mengenal Rizal Ramli sebagai Ekonom Cerdas dan Aktivis Kritis karena Cinta terhadap Bangsanya

Tak Ingin Ada Konflik Internal di Timnas AMIN, Ahmad Ali Minta Maaf ke Sudirman Said
Berita Hari Ini

Tak Ingin Ada Konflik Internal di Timnas AMIN, Ahmad Ali Minta Maaf ke Sudirman Said

BNPT: Sebanyak 148 Teroris Ditangkap Sepanjang 2023, Didominasi JII dan JAD
Berita Hari Ini

BNPT: Sebanyak 148 Teroris Ditangkap Sepanjang 2023, Didominasi JII dan JAD

Representasikan Wisata Budaya, Satpam Borobudur Pakai Seragam Bernuansa Jawa
Berita Hari Ini

Representasikan Wisata Budaya, Satpam Borobudur Pakai Seragam Bernuansa Jawa

Mahasiswa IPB yang Hilang Saat Penelitian di Pulau Sempu Ditemukan Sudah Tak Bernyawa
Berita Hari Ini

Mahasiswa IPB yang Hilang Saat Penelitian di Pulau Sempu Ditemukan Sudah Tak Bernyawa

Follow Google News Kami: Djawanews logo
Djawanews logo
Tentang Kami Kontak Kami Privacy Policy Redaksi Pedoman Media Siber Karir
fb
tw
ig
© Copyright 2025 Djawanews Media Utama
arrow-up