Djawanews logo
×
  • Masuk
  • Berita Hari Ini
  • Bisnis
    • Entrepreneur
    • Market
  • Lifestyle
    • Fashion
    • Infotainment
    • Inspirasi
    • Kesehatan
    • Relationship
  • Otomotif
  • Sepak Bola
  • Sport
  • Teknologi
  • Travel
  • Serba-serbi
  • Kriminal
  1. Home
  2. Infotainment
Diminta Jadi Duta Narkoba Oleh BNPP Bali, Jerinx Langsung Setuju
Jerinx diminta jadi Duta Narkoba pada Rabu, 03 November. (tstatic.net)

Diminta Jadi Duta Narkoba Oleh BNPP Bali, Jerinx Langsung Setuju

Fajar Kurniawan
Fajar Kurniawan 03 November 2021 at 05:04pm

Djawanews.com – Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Provinsi Bali dikabarkan telah merekrut musisi, I Gede Aryastina alias Jerinx sebagai Duta Narkoba.

Saat itu, Jerinx dan istrinya Nora Alexandra sedang menghadiri acara pemusnahan barang bukti narkotika di Kantor BNNP Bali, Denpasar pada Rabu, 03 November.

“Pembicarannya seperti itu (mengajak jadi duta),” kata Jerinx di lokasi.

Pada awalnya, Jerinx menjelaskan kalau BNNP Bali menyaksikan video klip Barisan Badai yang berkolaborasi dengan Anak Terali Besi alias Antrabez, grup band narapidana di Lapas Kerobokan Klas II A, Denpasar, Bali yang rilis pada 29 Oktober.

“Dimana, saya dengan istri bernyanyi di sana diiringi oleh Antrabez dan mereka sangat suka akan lirik lagu tersebut karena lirik itu mengandung kekuatan positif agar orang itu bisa berubah melalui masalah,” ungkap Jerinx.

“Dan, masalah itu harus dilewati, Barisan Badai harus dilewati agar kita menjadi manusia lebih kuat dan lebih positif dan semangat,” lanjut dia.

BNNP Bali Jadikan Jerinx Duta Narkoba Setelah Melihat Video Musiknya

Setelah melihat video musik Jerinx, BNNP Bali mengontak pihak Lapas Kerobokan.

“Mereka mengontak Lapas Kerobokan, 'apakah Jerinx bersedia diajak bekerjasama oleh BNN?', dan saya pribadi, saya rasa karya saya diapresiasi dan sesuai dengan spirit lagu Barisan Badai memberi motivasi orang bisa lebih baik lagi,” jelas Jerinx.

Jerinx pun mengaku menerima tawaran tersebut sambil berharap karya-karyanya bisa mengedukasi masyarakat untuk menghindari bahaya narkoba.

“Jadi saya ingin, karya saya ini bisa membuat atau memberi nilai-nilai positif atau energi positif kepada siapapun yang mendengarkan dan salah satu energi positif itu, bisa hidup sehat bersih tanpa narkoba,” ujarnya.

Baca Juga:
  • Pantas Saja Adam Deni Tak Takut Bacok Orang, Dibeking Sembilan Naga!
  • Lakukan Sidang Online lanjutan, Jerinx Ajukan Eksepsi Atas Dakwaan Pelanggaran UU ITE
  • Resmi Ditahan! Jerinx Mendekam Rutan Polda Metro Jaya Atas Tuduhan Ancama Kekerasan

Sementara, Kepala BNN Provinsi Bali Brigjen Pol. Gde Sugianyar Dwi Putra berdalih bukan soal benar atau tidaknya penetapan Jerinx sebagai Duta Narkoba. Menurutnya, BNN harus hadir di seluruh masyarakat Bali karena narkoba tidak mengenal lapisan masyarakat.

“Siapa saja bisa terkena untuk itu saya harus mengedukasi dengan pendekatan soft power. Seperti, yang diamanatkan oleh Bapak Golose selaku Kepala BNN RI,” ujar Sugianyar.

Jadi setelah ini Jerinx pastinya akan dilantik secara resmi jadi Duta Narkoba. Semoga hal tersebut dapat menjadi contoh bagi anda semua, untuk jangan pernah menyentuh sedikitpun obat-obatan terlarang dan narkotika.

Untuk mendapatkan warta harian terbaru lainya, ikuti portal berita Djawanews  dan akun Instagram Djawanews.

Bagikan:
#Duta Narkoba#JERINX#Badan Narkotika Nasional Provinsi#BNPP#bali#Narkoba#Narkotika

Berita Terkait

    Prilly Latuconsina Ungkap Dampak Film Hanya Namamu Dalam Doaku ke Hubungannya dengan Omara Esteghlal
    Infotainment

    Prilly Latuconsina Ungkap Dampak Film Hanya Namamu Dalam Doaku ke Hubungannya dengan Omara Esteghlal

    Djawanews.com – Prilly Latuconsina mengungkapkan dampak emosional yang dirasakannya setelah selesai memproduksi film drama keluarga terbarunya yang berjudul Hanya Namamu Dalam Doaku. Dia mengaku film yang mengangkat ....
    MS Hadi
    MS Hadi
  • Cerita Saykoji Naik Gunung Rinjani, Jalan Dekat Jurang hingga Pengalaman Mistis
    Infotainment

    Cerita Saykoji Naik Gunung Rinjani, Jalan Dekat Jurang hingga Pengalaman Mistis

    MS Hadi 03 Jul 2025 17:07
  • Diisukan Dekat dengan Teuku Ryan, Olla Ramlan Tegaskan Hanya Sebatas Teman
    Infotainment

    Diisukan Dekat dengan Teuku Ryan, Olla Ramlan Tegaskan Hanya Sebatas Teman

    MS Hadi 01 Jul 2025 17:08
  • Film “Warkop DKI Kartun” Hadirkan Aksi Kocak Dono, Kasino, Indro dalam Format Animasi
    Infotainment

    Film “Warkop DKI Kartun” Hadirkan Aksi Kocak Dono, Kasino, Indro dalam Format Animasi

    Djawanews.com – Falcon Pictures menghidupkan kembali trio komedi legendaris Warkop DKI melalui film animasi "Warkop DKI Kartun". Film ini tak hanya membangkitkan nostalgia bagi generasi lama, tetapi ....
    MS Hadi
    MS Hadi
  • Bobot Tubuhnya Jadi Tantangan Aliando Syarief saat Adegan Aksi di Film 'Narik Sukmo'
    Infotainment

    Bobot Tubuhnya Jadi Tantangan Aliando Syarief saat Adegan Aksi di Film 'Narik Sukmo'

    MS Hadi 28 Jun 2025 18:04
  • Mulai Dijual 30 Juni! Ini Daftar Harga Tiket Konser JUMBO 2025
    Infotainment

    Mulai Dijual 30 Juni! Ini Daftar Harga Tiket Konser JUMBO 2025

    MS Hadi 27 Jun 2025 18:05

Anda Harus Tahu

Pasangan Calon Pengantin Dianjurkan Vaksin Sebelum Menikah, Apa Saja Jenisnya?
Kesehatan

Pasangan Calon Pengantin Dianjurkan Vaksin Sebelum Menikah, Apa Saja Jenisnya?

Polusi Udara Memburuk, Ketahui 7 Langkah Melindungi Paru-paru Anda
Lifestyle

Polusi Udara Memburuk, Ketahui 7 Langkah Melindungi Paru-paru Anda

Kesalahan Makan Yogurt yang Bisa Bikin Tubuh Makin Melar
Lifestyle

Kesalahan Makan Yogurt yang Bisa Bikin Tubuh Makin Melar

Simpan Banyak File tanpa Bikin Ponsel Lemot, Ketahui 7 Tips Hemat Memori Android
Teknologi

Simpan Banyak File tanpa Bikin Ponsel Lemot, Ketahui 7 Tips Hemat Memori Android

Mudik Bersama Anak, Jangan Lupakan Obat Ini!
Lifestyle

Mudik Bersama Anak, Jangan Lupakan Obat Ini!

Pakar Bagikan Kiat Memilih Olahraga saat Menjalankan Puasa Ramadan
Kesehatan

Pakar Bagikan Kiat Memilih Olahraga saat Menjalankan Puasa Ramadan

Populer

Diisukan Dekat dengan Teuku Ryan, Olla Ramlan Tegaskan Hanya Sebatas Teman
Infotainment

1

Diisukan Dekat dengan Teuku Ryan, Olla Ramlan Tegaskan Hanya Sebatas Teman

Bobot Tubuhnya Jadi Tantangan Aliando Syarief saat Adegan Aksi di Film 'Narik Sukmo'
Infotainment

2

Bobot Tubuhnya Jadi Tantangan Aliando Syarief saat Adegan Aksi di Film 'Narik Sukmo'

Film “Warkop DKI Kartun” Hadirkan Aksi Kocak Dono, Kasino, Indro dalam Format Animasi
Infotainment

3

Film “Warkop DKI Kartun” Hadirkan Aksi Kocak Dono, Kasino, Indro dalam Format Animasi

Cerita Saykoji Naik Gunung Rinjani, Jalan Dekat Jurang hingga Pengalaman Mistis
Infotainment

4

Cerita Saykoji Naik Gunung Rinjani, Jalan Dekat Jurang hingga Pengalaman Mistis

Prilly Latuconsina Ungkap Dampak Film Hanya Namamu Dalam Doaku ke Hubungannya dengan Omara Esteghlal
Infotainment

5

Prilly Latuconsina Ungkap Dampak Film Hanya Namamu Dalam Doaku ke Hubungannya dengan Omara Esteghlal

Pilihan Editor

Lukisan Danang Farshad di ARTJOG 2024, Tentang Konservasi Laut dan Serangan Alien
Berita Hari Ini

Lukisan Danang Farshad di ARTJOG 2024, Tentang Konservasi Laut dan Serangan Alien

Jokowi: Saya Mengenal Rizal Ramli sebagai Ekonom Cerdas dan Aktivis Kritis karena Cinta terhadap Bangsanya
Berita Hari Ini

Jokowi: Saya Mengenal Rizal Ramli sebagai Ekonom Cerdas dan Aktivis Kritis karena Cinta terhadap Bangsanya

Tak Ingin Ada Konflik Internal di Timnas AMIN, Ahmad Ali Minta Maaf ke Sudirman Said
Berita Hari Ini

Tak Ingin Ada Konflik Internal di Timnas AMIN, Ahmad Ali Minta Maaf ke Sudirman Said

BNPT: Sebanyak 148 Teroris Ditangkap Sepanjang 2023, Didominasi JII dan JAD
Berita Hari Ini

BNPT: Sebanyak 148 Teroris Ditangkap Sepanjang 2023, Didominasi JII dan JAD

Representasikan Wisata Budaya, Satpam Borobudur Pakai Seragam Bernuansa Jawa
Berita Hari Ini

Representasikan Wisata Budaya, Satpam Borobudur Pakai Seragam Bernuansa Jawa

Mahasiswa IPB yang Hilang Saat Penelitian di Pulau Sempu Ditemukan Sudah Tak Bernyawa
Berita Hari Ini

Mahasiswa IPB yang Hilang Saat Penelitian di Pulau Sempu Ditemukan Sudah Tak Bernyawa

Follow Google News Kami: Djawanews logo
Djawanews logo
Tentang Kami Kontak Kami Privacy Policy Redaksi Pedoman Media Siber Karir
fb
tw
ig
© Copyright 2025 Djawanews Media Utama
arrow-up